Spesifikasi Polytron Prime 7s Terkini – Agustus 2017

Spesifikasi Polytron Prime 7s – Profesorponsel.com - Polytron merupakan salah satu Vendor Smartpbone dari Negeri sendiri, Polytron memang kian menancapkan kekuatannya dalam menjaga kesolidtan untuk bersaing dalam ranah Ponsel Pintar di Indonesia. Polytron berani memberikan ponsel dengan tampilan premium dan cukup berani dibandingkan Vendor Smartphone lokal lainya, salah satunya begitu terlihat dari tampilan bodi yang begitu seksi dengan sentuhan desain yang begitu berkelas. Polytron Prime 7s merupakan seri termahal yang di keluarkan Polytron demi memberikan pandangan berkelas bagi produk lokal yang banyak di pandang sebelah mata.  Polytron Prime 7s memang sudah resmi dirilis di bulan November 2016 yang tentunya iklan dari seri ponsel ini banyak kita temui di iklan media televisi.

Spesifikasi Polytron Prime 7s Terkini


Smartphone ini memanglah bukanlah ponsel murah asal Polytron yang belum lama ini banyak bermain di pasar entery level. Mungkin ini salah satu trobossan dari Polytron agar dipandang lebih berkelas walau pada dasarnya sedikit kesulitan untuk menembus pasar Smartphone di Indonesia yang begitu dominan dikuasai oleh Vendor Samsung, Xiaomi, Iphone, dan ASUS. Tidak kalah dengan Vendor – vendor tersebut Polytron begitu jeli membekali beragam fitur yang tentunya mampu membuat kita sedikit demi sedikit melirik ponsel dalam Negeri ini. Polytron sendiri sudah memenuhi syarat TKDN yang mementukan syarat ketentuan dari Pemerintah untuk semua Smartphone yang masuk dalam Indonesia.

Spesifikasi Polytron Prime 7s Terkini 

Desain Menggoda Flagship Polytron
Polytron Prime 7s memiliki desain yang begitu menggoda bagi para anda yang gemar akan Smartphone Flagship namun harga yang tidak terlalu mahal. Desain yang begitu elegan dengan menggunakan material  kaca lekung 2 ½ D yang tentunya mampu menambah kesan elegan khas dari ponsel Flagship. Dan perlu kita tahu juga bahwa Polytron sendiri sudah memebrikan lapisan Dragon Traill yang begitu mampu menjaga layar depan dan bodi belakang Smartphone ini secara sempurna. Dengan ketebalan 7.75 mm tetunya membuat Smartphone ini terasa cukup elegan dan andai sedikit tipis lagi tentu desainya akan begitu sexy. Tiga tombol capacitive sendiri berada tepat di bagian dagu layar dan sayangnya tidak ada tombol back line yang bisa kita manfaatkan, tetapi kita cukup terobati dengan adanya LED Notification yang memiliki nyala sedikit berbeda dan terlihat lebih terang dan posisinya pun cukup unik. Walau menggunakan satu tangan atau dua tangan ponsel ini akan tetap terasa pas dengan berat 155 gram yang tentunya bisa memberikan kesan mantap.

Tampilan Layar
Untuk layar sendiri ponsel ini dibekali dengan layar Full HD dengan panel IPS tentunya akan membuat kuwalitas ampilan layar yang diberikan akan terasa cukup maksimal. Sedangkan untuk resolusi layar sendiri 5.2 inches dengan ketajaman 1080 x 1920 piksel dengan tingkat kerapatan warna -428ppi tentu akan memberikan kesan memanjakan untuk kita pandang. Apalagi Smartphone ini sudah ditunjang Vira OS dari Polytron yang memeliki kuwalitas UI yang cukup keren, sedangkan costom yang dimiliki adalah pada sisitem Operasi Android Marshmallow yang tenttunya memiliki kuwalitas tampilan dengan warna yang begitu nyaman. Dengan layar 5.2 Inches akan terasa cukup mantap untuk anda nikmati konten multi media dalam Smartphone ini.

Sensor Yang Dimiliki
Polytron Prime 7s memiliki fitur sensor yang terbilang cukup lengkap yaitu Fingerprit yang mampu mengenali lima jenis sidik jari yang ingin anda gunakan. Fingerprint tentunya akan lebih menjaga privasi anda yang ingin anda simpan secara privasi, dan untuk fitur penggunaan Virtual Reality anda bisa menikmatinya sebab Polytron Prime 7s sudah dibekali oleh Polytron dengan sensor Gyroscope yang tentunya bisa membuat anda kian jatuh cinta dengan ponsel yang satu ini. Sedangkan untuk sensor seperti Proximity dan juga Accelerometer juga tersida kog sob.

Kuwalitas Speaker
Kuwalitas Audio atau Speaker yang dimiliki juga terbilang cukup handal untuk kebutuhan musik yang ingin anda nikmati secara umum dan bersama teman – teman. Denagn suara yang cukup lantang  yang cukup mampu kita nikmati di ruangan terbuka . Yang perlu kamu tahu bahwa letak speaker dari ponsel ini begitu baik berada di bagian frame yang tentunya tidak akantergangg ketika ponsel ini berada di atas meja.

Network


Spesifikasi Polytron Prime 7s Terkini

Untuk jaringan koneksi atau Network Polytron Prime 7s sudah menggunakan jaringn 4G LTE yang walau hanya bisa kita nikmati di satu SIM card saja, walau hanay mamapu memebrikan 4G LTE pada stu SIM card saja tentu tidak akan mengurangi performa ponsel ini yang sudah menggunakan 2 slot SIM card yang berjenis nano SIM card. Dengan seperti ini terlihat begitu jelas bahwa ponsel ini mengincar pasar menengah dengan beragam fitur unggulan, jika anda termasuk penggemar dan juga seorang yang mendewakan kecanggihan namun harag terjangkau Smartphone ini tentu sangat cocok untuk anda.

Kamera
Kuwalitas kamera Polytron Prime 7s mempunyai kamera utama yang beresolusi 16 MP yang tentu bisa menghasilkan gambar yang begitu baik dan tidak akan meninggalkan detail warna yang cukup. Kamera utama dari Polytron Prime 7s memiliki dual Tone LED Flash yang tentunya akan membantu dalam sektor pencahayaan yang tentunya bisa memeberikan penerangan dalam kondisi low light maupun dalam kondisi malam hari. Untuk kuwalitas kamera depan atau selfie , kuwalitasnya terbilang standart saja apalagi resolusi 8 MP dengan LED Flash belum cukup membrikan hasil gamabar dengan hasil yang baik. Oh iya satu lagi bahwa kamera utama dari ponsel ini sudah dibekalai sitem OIS sebagai salah satu tambahan performa. Kuwalitas video yang diberikan juga cukup baik dengan hasil berformat MP4 walau kamera depan hanya bisa menghasilkan video dengan kuwalitas VGA. Rasanya Smartphone ini sudah cukup dan bisa anda manfaatkan dan anda andalkan sebagai penghasil gamabar narsis anda.

Racikan Hardware
Dengan bekal prosesor Octa-core 2.0GHz yang berpadu dnegan MediaTek MT6755 yang bisa menghasilkan kinerja yang cukup responsive walau tidak cocok untuk anda yang termasung pecinta game. Hal ini saya informasikan karena dimana bodi Polytron Prime 7s cepat panas dan konsumsi baterai yang cukup boros, terhitung baterai dai Polytron Prime 7s hanya mampu bertahan dalam waktu screen on time 4 jam saja. Kapasitas RAM yang dimiliki cukup besar 3 GB dengan storage 64 GB yang tentunya cukup besar yang tentunya bisa membuat anda bisa menyimpan banyak aplikasi di memori internal ponsel ini. Tetapi kita juga bisa menambahakan eksternal microSD hingga kapasitas 256 GB yang harus mengorbankan slot SIM 2. Sedik9t catatan bahwa ponsel ini memilik baterai dengan jenis tanam yang tidak bisaa kita lepas dan kapasitas daya baterai mencapai 2300 mAh dan juga berbekal dengan fitur fast charging. Spesifikasi lengkapnya bisa kamu lihat pada kolom tabel sebagai berikut :


Spesifikasi Polytron Prime 7s
Layar
5.2 inches 16 juta warna
Capacitive touchscreen 1080 x 1920 -428ppi
IPS LCD Dragon Traill
Prosesor
Octa-core 2.0GHz Mali-T860MP2
MediaTek MT6755 -
Network
Dual Nano SIM HSPA+
4G LTE SIM 1 2G
Kamera Depan
8 MP autofocus
Face detection Panorama
HDR LED Flash
Kamera Belakang
16 MP OIS Face detection
HDR Autofocus
Panorama Dual LED Flash
Sistem Operasi
OS Android Marshmallow Vira OS
Memori
RAM 3 GB Storage 64 GB (256GB)
Sensor
Gyroscope Fingerprint
Proximity Magnetic
Koneksi
Bluetooth A2DP, LE,GPS
Wi-Fi dan NFC Hotspot
Harga
Baru Rp 3.799.000 Bekas Rp -
Warna
Gold White / Black
Baterai
2300 mAh non-Removable
Harga bisa berubah sewaktu - waktu!!!

Kelebihan dari Polytron 7s :
  1. Memiliki lapisan Dragon Traill
  2. Layar 5.2 inches
  3. Memiliki fitur fast charging
  4. Tersedia sensor Fingerprint
  5. Ada sensor Gyroscope
  6. Ada fitur NFC
  7. Frame dari material metal
  8. Penggunaan OS Marshmallow
  9. Kamera utama 16 MP
  10. Kamera depan belakan ada LED Flash
  11. RAM 3 GB
  12. Storage yang cukup besar 64 GB

Kelemahan dari Polytron Prime 7s :
  1. Kuwalias display yang cukup standart
  2. Kamera depan hasilnya kurang maksimal
  3. 4G LTE hanya satu SIM saja
  4. Fingerprint tidak terlalu cepat pembacaan sidik jarinya
  5. Hasil video kamera dengan hanya  VGA
  6. MicroSD harus mengorbankan slot SIM 2
  7. Baterai yang boros.

Itulah bebrapa review yang bisa saya berikan dan semoga akan menjadi informasi yang bermanfaat bagi para pembaca, jika ada salah penulisan saya mohon maaf sebesar- besarnya.Dan artikel  kami bersumber dari sumber yang terpercaya dan kami selalu update harga terbaru tiap minggunnya dan artikel selalu terperbarui tetang harga yang dimiliki tiap minggunya.



Postingan populer dari blog ini

Spesifikasi Terlengkap Beserta Harga Lenovo Vibe K5 Plus Terbaru - Agustus 2017

Spesifikasi Lengkap dan Harga Xiaomi Mi5 - Agustus 2017

Harga dan Spesifikasi Google Pixel Terlengkap – Agustus 2017