Cara Mematikan iPhone Dengan Paksa

Cara Mematikan iPhone Dengan PaksaProfesorponsel.com – Apakah kamu menggunakan perangkat iPhone ? Jika kamu menggunakannya , apakah kamu pernah merasakan smartphone kamu itu mengalami macet atau hang ? Jika saja perangkat iPhone adalah perangkat yang bisa kita lepas pada bagian back covernya, tentu kita tidak akan merasakan pusing atau kesulitan. Namun iPhone sendiri merupakan perangkat yang memang tidak mudah untuk membuka bagian back covernya atau malah sangat mustahil untuk bisa kita buka. 

Cara Mematikan iPhone Dengan Paksa


Setidaknya untuk mengatasi iPhone yang macet ataupun hang, bisa kita lakukan dengan mematikan iPhone tersebut. Melakukan pemaksaan mematikan mesin pada perangkat iPhone sejatinya bisa memberikan efek  yang cukup baik bagi perangkat iPhone dan selama ini belum ada konfirmasi efek buruk atas proses tersebut. Dan akan lebih baik jika kamu lebih paham dengan apa saja yang harus kamu lakukan untuk mematikan iPhone yang sedang mengalami error, mari kita simak ulasanya sebagai berikut :

Cara Mematikan iPhone Dengan Paksa

1. Me-restart iPhone

Sebelum kamu tau cara untuk mematikan iPhone dengan paksa, akan lebih baik jika kamu memahami dulu dengan cara paling benar untuk melakukan pemulaian ulang ponsel yang kamu pakai. Ada tida cara atau tiga tahapan yang bisa kamu ikuti, pertama tekan tombol nyala dan mati yang berada disisi sebelah kanan body dari iPhone. Langkah kedua, tahan tombol tadi dalam rentan waktu persekian detik hingga muncul tanda penggeser yang umum ada pada perangkat iPhone. Langkah ketiga atau selanjutnya adalah seretlah pengeser tersebut hingga perangkat iPhone yang kamu gunakan sudah benar-benar mati.

Untuk langkah keempat sendiri kita harus memastikan jika peramgkat iPhone kita sudah benar-benar mati  dengan cara menekan pada bagian tombol nyala ataupun mati disisi kanan perangkat hingga logo Apple bisa kamu lihat dengan sangat jelas. Pada tahapan ini sendiri sudah mengindikasikan jika kamu sudah berhasil dengan baik dalam mematikan perangkat iPhone dengan baik .  Ketika ponsel akan mati, maka kan terlihat logo Apple itu sendiri dalam waktu persekian detik. Cara ini bisa kamu lakukan dengan sangat mudah sekali jika ponsel yang kamu gunakan sedang mengalami error. Namun apabila cara tersebut sudah kamu lakukan dan kamu tetap mengalami masalah, maka tidak ada jalan lain jika memang itu yang terjadi maka kamu bisa melakukan restart paksa pada iPhone anda.

Baca juga :

Cara Backup dan Restore iPhone Termudah


2. Cara Merestart iPhone Dengan Paksa

Untuk mematikan iPhone dengan cara memaksa sedikit bisa kita lakuan dengan cukup mudah. Cara ini ini sendiri bisa kita lakukan dengan dua mode, mode pertama adalah cara yang akan saya peruntungkan bagi iPhone 7 serta seri iPhone 7 Plus. Sedangkan untuk mode lainya bisa kamu lakukan pada seri iPhone  6 maupun 6S serta beberapa seri terdahulu dari perangkat iPhone maupun iPad. Nah untuk kali ini saya akan awali untuk versi iPhone 7 maupun versi iPhone 7 Plus.  Kamu bisa melakukan restart ulang dengan menekan serta menahan tombol nyala maupun mati yang berda dibagian kanan serta bersamaan dengan tombol volume dengan bersama – sama . Kedua, tekanlah tombol tersebut dengan tempo waktu selama 10 detik sampa logo Apple benar-benar terlihat.

Sedangkan untuk versi lama atau seri iPhoone 6S ataupun seri iPad lama, kamu bisa melakuaknnya dengan cukup medah dan tidak akan menyulitkan untuk kamu lakukan. Kamu tean tombol nyala maupun mati, dan sertakan tombol Home selama kurun waktu 10 detikan. Dan tunggulah hingga beberapa detik sampai logii Apple kamu sudah benar-benar terlihat dengan jelas. Jika logo tersebut sudah terlihat, maka perangkat iPhone kamu sudah berhasil untuk kamu restart ulang kembali.

Dan itulah Cara Mematikan iPhone Dengan Paksa yang bisa saya bagikan kesemua pembaca, semoga artikel ini mengandung manfaat bagi anda yang sedang membutuhkan tips ini. Saya ucapkan selamat mencoba.

Postingan populer dari blog ini

Spesifikasi Terlengkap Beserta Harga Lenovo Vibe K5 Plus Terbaru - Agustus 2017

Harga dan Spesifikasi Google Pixel Terlengkap – Agustus 2017

Spesifikasi Lengkap dan Harga Xiaomi Mi5 - Agustus 2017